
Kuala Tanjung Disiapkan Jadi Hub Logistik Internasional, Pemkab Batu Bara Matangkan Dukungan
Jakarta – Pelabuhan Kuala Tanjung di Kabupaten Batu Bara, Sumatra Utara, terus dimatangkan untuk mewujudkan peran sebagai hub logistik dan transshipment port bertaraf internasional. Pelabuhan yang ditetapkan sebagai bagian dari Proyek Strategis Nasional ini memiliki nilai investasi mencapai Rp43 triliun hingga tahun 2028. Pembangunan Kuala Tanjung dimulai sejak Januari 2015 dan beroperasi bertahap sejak 2018. […]

